Minum Kopi Hitam Baik Untuk Kesehatan, Tapi Tidak Untuk 8 Penderita Penyakit Ini
Minum Kopi Hitam Baik Untuk Kesehatan, Tapi Tidak Untuk 8 Penderita Penyakit Ini-Pixabay-aiperfectportraits
KORANLINGGAUPOS.ID - Kopi hitam menjadi salah satu minuman favorit orang di dunia dan juga salah satu minuman terpopuler.
Banyak yang berkeyakinan bahwa minum kopi salah satu andalan untuk meningkatkan energi dan fokus di suatu kegiatan.
Namun bagi sebagai orang, tentu ada yang tidak dierboleh kan minum kopi, terutama bagi mereka dengan kondisi medis tertentu.
Minum kopi hitam bagi penderita yang tidak disaran kan oleh medis mungkin bisa berakibat fatal.
BACA JUGA:Kopi Rumahan Ala Kafe Bisa Kalian Coba, Cukup dengan 3 Cara ini Saja
BACA JUGA:Gusar Harga Kopi Turun Lagi, Ini Strategi yang Dilakukan para Petani Sumsel Saat Ini
Berikut penderita penyakit yang tidak dianjurkan dalam konsumsi atau minum kopi.
8 Penderita Penyakit Kondisi Medis Tidak Dianjurkan Minum Kopi
1. Gangguan Kecemasan atau Insomnia
Kopi mengandung kafein dan ini bisa stimulan yang dapat mempengaruhi sistem saraf pusat.
BACA JUGA:Awal Agustus 2024 di Sumsel Harga Kopi Anjlok,
BACA JUGA:Bajigur Tambah Kopi Lebih Nikmat Temani Musim Hujan, Begini Cara Membuatnya
Bagi individu dengan gangguan kecemasan atau insomnia, konsumsi kopi hitam dapat memperburuk gejala seperti kecemasan, kegelisahan, dan kesulitan tidur.
Kafein dapat mengganggu pola tidur dan meningkatkan kecemasan.
Sehingga disarankan untuk menghindari kopi hitam terutama pada sore dan malam hari.
2. Osteoporosis
BACA JUGA:7 Fakta Menarik Kopi Durian yang Menjadi Simbol Ketangguhan Masyarakat Lubuklinggau