Gelar Sidang TPP, Lapas Narkotika Kelas IIA Muara Beliti Terus Berupaya Penuhi Hak Warga Binaan
Gelar Sidang TPP Wilayah Lapas Narkotika Kelas IIA Muara Beliti Terus Berupaya Penuhi Hak Warga Binaan-KORANLINGGAUPOS.ID-FOTO : LapasNarkotikaMuaraBeliti
Sementara itu, Kalapas Narkotika Kelas IIA Muara Beliti, Ronald Heru Praptama, menyampaikan bahwa sidang TPP merupakan hal yang sangat penting dalam rangka meningkatkan proses pembinaan di Lapas.
“Sidang TPP merupakan salah satu indikator keberhasilan pembinaan di dalam lapas. Sidang TPP merupakan bagian evaluasi dalam tahap pembinaan," ungkapnya.
BACA JUGA:TMP Lakukan Verifikasi Lapangan ke Lapas Lubuk Linggau, Ini Pesan Mereka
BACA JUGA:Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H di Lapas Narkotika Kelas IIA Muara Beliti
Sehingga disampaikannya, diperlukan masukan dari berbagai pihak, selain itu sidang ini harus dilakukan secara objektif dan transparan.
"Sehingga semua pihak dapat menerima apapun hasilnya," ujar Kalapas.
Lebih lanjut kalapas, menambahkan bahwa pelaksanaan sidang TPP akan terus dilakukan secara rutin di Lapas Narkotika Muara Beliti.
Sgar proses pembinaan dapat berjalan dengan baik serta WBP yang mengikuti sidang tersebut mengetahui apa yang menjadi hak dan kewajibannya selama menjalani pidana.