Xiaomi 15 Pro Sepaket dengan Xiaomi Pad 7 Series, Kelas Tertinggi di 2024 ini

Xiaomi 15 Pro Sepaket dengan Xiaomi Pad 7 Series, Kelas Tertinggi di 2024 ini --

Selain itu, layar ini menawarkan kecerahan puncak hingga 3200 nits berkat material M9 yang baru.

Ponsel Xiaomi 15 Pro memiliki resolusi layar mencapai 1440 x 3200 piksel dan mendukung refresh rate yang bervariasi dari 1-120 Hz.

BACA JUGA:Xiaomi Smart Band 9 Smartwatch Rp500 Ribuan Spesifikasi Komplet dengan Promo

BACA JUGA:7 Rekomendasi Smart TV Terbaik 2024, Harga Terjangkau dan Performa Tinggi Ada Juga Smart TV dari Xiaomi

Kemudian ponsel ini juga dilengkapi pemindai sidik jari ultrasonik dan dilindungi oleh Xiaomi Dragon Crystal Glass 2.0 untuk mencegah goresan.

Kamera Xiaomi 15 Pro sangat mengesankan berkat kerjasama dengan Leica, merek ternama di dunia fotografi.

Terdapat tiga kamera di bagian belakang, termasuk kamera utama dengan sensor OmniVision Light Fusion 900 yang berukuran 1/1.31 inci dan panjang focal 23 mm.

Untuk lensa periskop, Xiaomi menggunakan sensor Sony IMX858 yang baru.

BACA JUGA:Keunggulan Smartphone Xiaomi Redmi K40S Dibekali Prosesor Qualcomm Snapdragon 870 5G, Cek Spesifikasi!

BACA JUGA:Yoppy dan Rustam Mampu Wujudkan 4 Misi Pembangunan Linggau Juara

Ini akan menjadikan smartphone Xiaomi 15 Pro siap menghadirkan zoom 5x dan lensa tele-makro yang jernih.

Kamera ultrawide-nya juga tak kalah keren dengan resolusi 50MP dan panjang focal 14 mm.

Baterai 6100 mAh-nya mendukung pengisian daya cepat 90W dengan kabel dan 50W secara nirkabel, bikin pengisian daya lebih praktis.

Xiaomi 15 Pro menjalankan HyperOS 2.0 yang dibangun di atas Android 15, memberikan pengalaman pengguna yang lebih lancar.

BACA JUGA:Xiaomi Perkenalkan TV S 75 2025, Tawarkan Panel Mini LED 75 Inci dan Tingkat Kecerahan Hingga 1.200 Nits

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan