Dikenal Religius, Syarif-Gusti Menutup Kampanye dengan Tabligh Akbar

Calon Bupati dan Wakil Bupati Muratara Nomor Urut 1, H.M.Syarif Hidayat dan Hj Gusti Rohmani-Foto : Dok. Tim Syarif-Gusti -

"Saya menjabat kepala Dinas DPMD sampai pensiun. Selama 6 tahun saya menjabat kepala Dinas DPMD," jelasnya.  

BACA JUGA:Syarif Hidayat – Gusti Rohmani Janji Prioritaskan Bangun Jalan Rawas Ulu - Ulu Rawas

BACA JUGA:Masyarakat Kuto Tanjung dan Napal Licin Siap Menangkan Paslon Nomor 1 Syarif Hidayat – Gusti Rohmani

Gusti Rohmani aktif di organisasi baik itu Tim Penggerak (TP) PKK dan kegiatan pengajian.

Saat masih pegawai Kabupaten Musi Rawas Gusti Rohmani sering ke Muratara dalam rangka tugas baik itu tugas organisasi maupun tugas kedinasan diantaranya mengurus organisasi pengajian, koperasi, kegiatan PKK dan sebagainya.

Gusti mengajak masyarakat datang ke TPS untuk menggunakan hak pilih pada tanggal 27 November 2024. "Jangan lupa pilih Paslon nomor urut 1 Syarief-Gusti. Syarif-Gusti Bupati dan Wakil Bupati masyarakat sejahterah," ajaknya. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan