Kasi Pindus Kejari Lubuklinggau : Kami Komitmen Pemberantasan Korupsi
Editor: Sulis
|
Senin , 11 Dec 2023 - 19:08
Kasi Pidsus Kejari Lubuklinggau - Ahmad Ariansyah Akbar, SH, MH-istimewa-
“Kita berkomitmen untuk pemberantasan pidana korupsi. Penangananya kami akan kerjasama dengan Kasi Intel, karena di Intel dalam penanganan perkara sebagai sponting data yang mengetahui cakupan wilayah yang ada di Kejari Lubuklinggau,” tambahnya. (adi)