Jangan Sampai Lisanmu Mengucap Kalimat yang Sangat Dibenci Allah SWT

Setiap manusia dianjurkan untuk menjaga lisannya agar kalimat yang terlontar dari mulut tidak melukai siapapun. -Foto: AaronAmat-

Dalam Syu'abul Iman dan Amal al-Yaum wa al-Lailah yang dishahihkan al-Albani dalam as Shahihah menjelaskan, setiap muslim dianjurkan untuk mengucap kalimat yang baik agar mendapat kebahagiaan dan derajatnya terangkat.

Dalam Buku Berjudul ‘35 Cara Menarik Simpati’ oleh Abu Abdillah Al-Hasyidiy dijelaskan mengucap kalimat tercela akan berimbas pada dirinya sendiri.

BACA JUGA:Dikenal Religius, Syarif-Gusti Menutup Kampanye dengan Tabligh Akbar

BACA JUGA:Tanamkan Nilai Religius, PAUD Al Fatih Lubuk Linggau Biasakan Anak Mengaji Sebelum Belajar

Tak hanya di dunia namun juga di akhirat kelak.

"Sungguh, seseorang hamba akan mengucapkan satu kalimat yang diridhoi oleh Allah SWT, suatu kalimat yang tidak memperdulikannya, namun dengan itu Allah akan mengangkat derajatnya. Dan sungguh, seorang hamba akan mengucapkan satu kalimat yang dibenci oleh Allah, suatu kalimat yang tidak mempedulikannya, sehingga dengannya Allah melemparkannya ke dalam neraka." Sabda Rasulullah SWT yang diriwayatkan Bukhari.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan