Rutin Adakan Bazar, UIN Al-Azhaar Lubuk Linggau Cetak Wirausaha Muslim yang Sukses

Serunya Bazar Mata Kuliah Kewirausahaan diadakan UIN Al-Azhaar, Sabtu 4 Januari 2025. -Foto: Dokumen-UIN Al-Azhaar

BACA JUGA:Puluhan Alumni Pascasarjana UIN Al-Azhaar Lubuk Linggau Siap Lanjut S3

BACA JUGA:UIN Al-Azhaar Lubuk Linggau Mewisuda Ratusan Mahasiswa S1 dan S2

Ia bersyukur, dari Bazar tahun pertama, kedua dan ketiga, menunjukkan  perkembangan yang lebih baik.

“Semoga tahun 2026 nanti Bazar UIN Al-Azhaar Lubuk Linggau bisa mengundang instansi-instansi yang sudah bekerjasama dengan UIN Al-Azhaar. Sehingga produk mahasiswa kami bisa bersaing dengan produk luar juga,” imbuhnya.

Pak Pur selaku Direktur Sekolah Bisnis UIN Al-Azhaar yang didirikan Alm. KH AH Mansur juga berharap nantinya UIN Al-Azhaar bisa jadi sentra oleh-oleh di Lubuk Linggau.

Oleh-oleh tersebut bisa berupa kerajinan tangan maupun camilan yang merupakan karya mahasiswa mahasiswi UIN Al_Azhaar Lubuk Linggau.

BACA JUGA:UIN Al-Azhaar Lubuk Linggau Kembali Meyudisium Sarjana dan Magister 2024

BACA JUGA:Keunggulan Kuliah di Prodi BKPI UIN Al-Azhaar Lubuk Linggau : Pilihan Tepat Pendidikan Islami dan Profesional

“Makanya saya mendidik mahasiswa agar jangan malu-malu mengeksekusi kebisaan mereka. Karena setiap dari mereka, potensial jadi wirausaha sukses nantinya. Sehingga lulus dari kampus ini, bukan keagamaannya saja yang unggul. Ilmu umum dan ilmu bisnisnya juga siap bersaing,” tuturnya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan