Seleksi CPNS 2025, Rekrutmen Tahun ini Ada 10 Syarat Wajib Pendaftaran, Berikut Disimak
Seleksi CPNS 2025, Rekrutmen Tahun ini Ada 10 Syarat Wajib Pendaftaran, Berikut Disimak -ilustrasi-
1. Warga Negara Indonesia (WNI).
BACA JUGA:Catat! Ada 10 Formasi CPNS 2025 untuk Lulusan S1 Pendidikan, Peluang Karier Terbuka Lebar!
BACA JUGA:Lolos SKB CPNS 2024 Bukan Akhir Perjuangan Menuju PNS, Ini Tahap Lanjutannya
2. Batas usia Minimal 18 tahun dan maksimal 35 tahun.
Untuk posisi tertentu seperti dokter, dosen, atau peneliti, usia maksimal adalah 40 tahun.
3. Sehat jasmani dan rohani, sesuai kebutuhan jabatan yang dilamar.
4. Tidak dalam hukuman pidana, yang masa penjara beselang 2 tahun atau lebih.
BACA JUGA:Kabar Gembira! Seleksi CPNS 2025 Resmi Dibuka, Simak Ada 10 Kampus Lulusannya PNS Terbanyak
BACA JUGA:Selain SKB CAT, Peserta Seleksi CPNS Kemenag Sumsel juga akan Mengikuti SKB non-CAT, ini Maksudnya
5. Tidak pernah diberhentikan secara tidak hormat sebagai PNS, TNI, Polri, atau pegawai swasta.
6. Tidak sedang atau telah menjadi CPNS, PNS, TNI, Polri, atau tidak masuk atau melaksanakan ikatan dinas instansi lain.
7. Tidak menjadi anggota atau pengurus partai politik.
8. Wajib Memenuhi kualifikasi pendidikan sesuai jabatan yang dilamar.
BACA JUGA:Catat! Ada 10 Formasi CPNS 2025 untuk Lulusan S1 Pendidikan, Peluang Karier Terbuka Lebar!