Besan di Musi Rawas Dikeroyok Hingga Hilang Nyawa, Camat: Pelaku Beringas Sering Dilaporkan ke Ketua RT

Kapolsek Muara Beliti Iptu Subardi didampingi Camat Muara Beliti Supriadi melepas keberangkatan jenazah Herman alias Manda (48) untuk dibawa ke pemakaman, Sabtu 23 Desember 2023.-Foto: Apri Yadi/-Linggau Pos

Namun dari hasil rasan-rasan tidak ditemukan kecocokan, saat itu camat masih jadi pemangku adat.

Lanjutnya, bahkan saat hari hajatan pelaku Masuri tidak pernah datang, sehingga pernikahan anak korban dengan pelaku Riko secara siri karena saat itu anak korban masih dibawah umur atau SMP, tanpa melalui permintaan Dispensasi Nikah dan  persidangan di Pengadilan Agama.

BACA JUGA:Berulangkali Kuras Harta Nenek, Pria Asal Lubuklinggau Bersujud di Pengadilan

Rumah korban Manda dan Pelaku Masuri ini berdekatan hanya berjarak tiga rumah atau 70 meteran. 

Kata camat, pelaku  asli warga Jayaloka dan pelaku ini keseharian berdagang. 

" Pelaku ini memang dikenal tetangga sangat beringas dan kurang bergaul kepada masyarakat. Bahkan pelaku ini sering bertengkar dengan tetangganya. Karena tidak ada kecocokan dan pelaku sering dilaporkan ke ketua RT," jelasnya.

Ia berharap semoga pelaku yang DPO bisa diungkap pihak kepolisian dan pihak keluarga bisa mengantarkan pelaku menyerahkan diri, agar nanti kejadian ini tidak berlarut-larut.(*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan