4 Tempat Ngabuburit Seru Selama Ramadan 2025, di Kota Lubuklinggau

4 Tempat Ngabuburit Seru Selama Ramadan 2025, di Kota Lubuklinggau-Tangkap Layar-
KORANLINGGAUPOS.ID- Jika kalian ingin ngabuburit bulan Ramadan 2025 di Kota Lubuklinggau.
Ada beberapa tempat ngabuburit Ramadan 2025 di Lubuklinggau, sangat cocok berkumpul bersama keluarga.
Momen waktu berbuka puasa alias ngabuburit ramadan 2025 bisa kalian isi dengan kegiatan yang positif.
Ngabuburit salah satu ciri khas dari momen pada bulan Ramadan di Indonesia, salah satunya di Kota Lubuklinggau, Sumatera Selatan.
BACA JUGA:8 Ide Ngabuburit Ramadhan yang Seru dan Menyenangkan Memperkaya Pengalaman Bersama
Di kalangan anak muda banyak yang ingin ngabuburit, namun bingung untuk mencari lokasi-lokasi makanan takjil berbuka puasa.
Tempat-tempat rekomendasi ini cocok bangat untuk menghabiskan waktu menunggu berbuka puasa atau ngabuburit.
Berikut Koranlinggaupos.id rangkumkan tempat tempat ngabuburit bulan Ramadan 2025 di Kota Lubuklinggau.
1. Taman Olahraga Silampari (TOS)
BACA JUGA:Hati-hati, Cegah Pelanggaran Bawaslu Lakukan ‘Ngabuburit Pengawasan’
Taman Olahraga Silampari atau yang dikenal TOS merupakan tempat yang banyak orang Lubuklinggau kunjungi untuk ngabuburit pada bulan Ramadan 2025 ini.
TOS sangat merokomendasi untuk kalian ngabuburit Ramadan 2025 dengan cara berolahraga hingga menunggu waktu sore menjelang berbuka puasa.
Bahkan tak hanya orang tua saja yang berkunjungan untuk ngabuburit di TOS Kota Lubuklinggaupos.id ada juga orang dewasa, anak-anak, hingga lanjut usia.
Karena selain tempat olahraga, tempat ini hampir mirip dengan taman rekreasi, selalu ramai oleh masyarakat yang menghabiskan waktu untuk santai.