Dirumah Masih Banyak Cicak? Inilah Tips Mengusir Cicak yang Ampuh

Inilah tips mengusir cicak yang ampuh-tangkap layar-JASMADI

BACA JUGA: 9 Manfaat Bone Broth yang Viral dan Cara Mudah Membuatnya

Untuk cara yang pertama ini kita tinggal langsung semprotkan aja di area-area yang biasa dilalui oleh cicak, ataupun di dinding-dinding,.di meja-meja makan ataupun bisa juga langsung disemprotkan ke cicaknya.

Jika kita semprotkan langsung kecicaknya nanti cicaknya akan jatuh dan nggak lama dia akan mati juga.

Untuk selanjutnya kita beralih ke Langkah kedua atau cara yang kedua.

Langkah yang kedua masih bahannya masih bawang putih dan kemudian kita iris-iris bawang putihnya.

BACA JUGA:6 Manfaat Ceker Ayam dan Cara Mengolahnya jadi Bone Broth yang Viral

Guna diiris-iris karena biar wangi yang menyengat dari bawang putih ini biar berasa.

Selanjutnya kita sediakan kain ya kain yang agak jarang, kalian bisa pakai kain kasa perban.

Kemudian diikat dan diikat pakai benang atau tali, tali apa aja tali  karet juga bisa rapia juga bisa.

Jadi tinggal kita pakai aja ini bisa digantungkan seperti ini di pintu atau di area yang biasa dilalui oleh cicak.

BACA JUGA:Inilah 5 Efek Samping Yang Harus Kalain Waspadai Dalam Mengonsumsi Usus Ayam

Ini bisa digantungin ataupun ditempelin ke paku di area yang biasa dilalui oleh cicak dan nantinya cicak akan tidak mau mendekatinhya.

Cicak bakalan langsung pergi, ini silakan dicoba aja pasti cicak di rumah bakalan jadi sedikit dan jarang kelihatan.

Inilah beberapa tips atau cara agar bisa mengurangi populasi cicak di rumah kita.

Terus simak KORANLINGGAUPOS.ID yang akan menyajikan informasi-informasi bagi pembaca setia, Semoga Bermanfaat.(*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan