Pelajar, pekerja dan ASN Siap September 2025 Ada Long Weekend Libur Jumat, Sabtu Hingga Minggu
Kabar gembira bagi pelajar, pekerja, dan ASN pada September 2025 ada long weekend yang berlangsung dari Jumat hingga Minggu, cek tanggal liburnya--Modifikasi
KORANLINGGAUPOS.ID - Pelajar, pekerja hingga Aparatur Sipil Negara (ASN) ingat pada bulan September 2025 ada long weekend yang bisa digunakan untuk liburan bersama keluarga.
September 2025 tentu menjadi kabar bahagia yang bisa dimanfaatkan untuk menghabisakan waktu bersama keluarga bahkan teman dengan adanya long weekend.
Kalender September 2025 yang telah resmi dirilis, long weekend tentu menjadi kabar bahagia kembali setelah pada Agustus 2025 sudah diberikan hadiah cuti bersama.
Usai pada Agustus 2025 ini, kini September 2025 juga akan hadir lagi long weekend yang merupakan hari libur nasional hingga libur akhir pekan.
BACA JUGA:Yang Rakyat Lubuk Linggau Harapkan di HUT RI ke-80, Tolong Pak Gubernur Perbaiki Jalan Rusak
BACA JUGA:Long Weekend Agustus 2025 Ada? Berikut Daftar 5 Tanggal Merah Dibulan Kemerdekaan RI ke-80
Long weekend pada September 2025 tersebut, berdasarkan SKB 3 Menteri Nomor 933 Tahun 2025 yakni tercantum Nomor 1 Tahun 2025, dan Nomor 3 Tahun 2025.
Yakni mengenai tanggal merah jatuh pada Jumat, 5 September 2025 yakni dengan momentum dalam memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW.
Memang pada September 2025 tidak ada cuti bersama tambahan seperti pada yang ditetapkan pada Agustsu 2025 yang telah ditetapkan pemerintah.
Namun pada September 2025 tentu yang termasuk dalam SKB hanya momen Maulid Nabi Muhammad SAW.
BACA JUGA:Libur Sekolah Tak Ada Penyaluran Makan Bergizi Gratis di Lubuk Linggau, Persiapan Renovasi Dapur
BACA JUGA:Tinggal 3 Hari LIbur Nasional Tahun 2025 ini, Bulan Depan Hanya 17 Agustus 2025 Saja
Maaka dengan demikian, libur akan jatuh pada Jumat 5 September 2025 yang merupakan long weekend.
Hal itu karena pada Sabtu 6 September hari Sabtu maka otomatis menciptakan akhir pekan panjang dengan bertepatan pada Minggu, 7 September 2025.