6 Cara Mencegah Gigi Berlubang Pada Anak, Yuk Simak Disini!
Inilah beberapa cara mencegah gigi berlubang pada anak-anak.-Tangkap layar-Alodokter
BACA JUGA:5 Cara Menjaga Kesehatan Mata Dari Pancaran Layar Handphone, Yuk Simak Disini!
Ingatkan anak-anak kalian tentang kebiasaan untuk menyikat gigi dengan baik, seperti menyikat gigi setiap hari pagi dan juga sebelum tidur.
Berikan kegiatan menyikat gigi yang menyenangkan, seperti bernyanyi bersama agar anak tidak merasa bosan.
Ganti sikat gigi anak setiap 3-4 bulan dan ajarkan mereka bagaimana cara menyimpan sikat gigi yang benar.
3. Mengenalkan Makanan Bergizi
BACA JUGA:Tips Menaikan Berat Badan, Hanya Minum Jus dengan 3 Bahan! Yuk simak
Kalian harus membatasi konsumsi makanan hingga minuman manis ke pada anak.
Selain itu, kalian juga dorong mereka untuk mengonsumsi makanan sehat seperti sayur-sayuran, buah-buahan, susu, keju, dan yoghurt yang dapat mendukung kesehatan gigi.
4. Melakukan Pemeriksaan Gigi Pertama
Selain membersihkan gigi, orang tua sebaiknya membawa anak ke dokter gigi mulai dari usia 1 tahun agar mereka terbiasa dengan memberikan gigi.
BACA JUGA:3 Film yang Membuat Mentalmu Lebih Terjaga, Ada Inside Out
Hal ini bertujuan agar mendeteksi tanda-tanda masalah yang terdapat pada kesehatan gigi sejak dini dan dapat memberikan solusi bagi mereka.
5. Mengajarkan Anak Cara Menyikat Gigi
Pada usia 3-4 tahun, orang tua bisa mengajari dengan cara mempraktikkannya di depan anak-anak.
Agar anak-anak bisa menggunakan pasta gigi yang mengandung fluoride dengan jumlah seukuran kacang polong, akan tetapi perlu diawasi hingga usia 7 tahun.