Update Harga Emas Pegadaian Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sama-Sama Naik

Harga emas Pegadaian 25 Des 2025 naik Rp25.000/gram. Cek daftar lengkap harga Galeri 24 dan UBS semua ukuran sebelum beli.-Tangkap Layar-

KORANLINGGAUPOS.CO - Harga emas batangan di PT Pegadaian (Persero) kembali mengalami kenaikan pada Kamis, 25 Desember 2025, dan langsung menarik perhatian masyarakat serta investor yang rutin memantau pergerakan logam mulia.

Kenaikan ini terjadi pada dua produk favorit, yaitu Galeri 24 dan UBS, dengan nilai kenaikan masing-masing Rp 25.000 per gram dibandingkan hari sebelumnya.

Emas Galeri 24 ukuran 1 gram kini dibanderol Rp 2.619.000, sementara emas UBS 1 gram naik menjadi Rp 2.677.000, tidak hanya ukuran kecil, kenaikan juga berlaku merata untuk seluruh varian, mulai dari 0,5 gram hingga 500 gram, bahkan hingga 1.000 gram khusus produk Galeri 24.

Kondisi ini kembali menegaskan bahwa emas masih menjadi aset aman yang banyak dipilih sebagai instrumen lindung nilai di tengah ketidakpastian ekonomi.

Daftar Harga Emas Pegadaian Hari Ini

BACA JUGA:Emas Pegadaian Hari Ini, Galeri 24 dan UBS Tak Alami Perubahan

BACA JUGA:Emas Antam Kembali Jadi Sorotan, Ini Harga Terbaru Senin 22 Desember 2025

Harga Emas Galeri 24

0,5 gram dibanderol dengan harga Rp 1.374.000

1 gram dibanderol dengan harga Rp 2.619.000

2 gram dibanderol dengan harga Rp 5.159.000

5 gram dibanderol dengan harga Rp 12.804.000

10 gram dibanderol dengan harga Rp 25.538.000

25 gram dibanderol dengan harga Rp 63.689.000

50 gram dibanderol dengan harga Rp 127.277.000

100 gram dibanderol dengan harga Rp 254.428.000

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan