Simak Sebelum Menyesal! Inilah 7 Rekomendasi Mobil Baru di Bawah Rp200 Jutaan Terbaik

Rekomendasi mobil baru yang memiliki harga di bawah Rp200 jutaan terbaik-Tangkap layar-Sahril Padilah

BACA JUGA:Ciptakan Ekosistem, 2024 Hyundai Siapkan 2 Model Mobil Listrik dan Bangun Pabrik Baterai

Berikut adalah varian dari Toyota Calya

- New Calya 1.2 E MT Rp167,6 jutaan

- New Calya G MT Rp173,2 jutaan

- New Calya G AT Rp187,4 jutaan

BACA JUGA:Xiaomi SU7 Ada Pesaingnya, Huawei Luncurkan Mobil Listrik Lebih dari yang Lain

4. Daihatsu Gran Max Pick Up

Mobil baru dibawah Rp200 jutaan lainnya mungkin cocok untuk kalian yang membutuhkan kendaraan untuk mendukung usaha yaitu Daihatsu Gran Max Pick Up.

Kendaraan ini serbaguna dan tersedia dalam berbagai varian, termasuk PU 1.3 STD hingga PU Box 1.3 PT.

Harganya dimulai dari Rp158,55 jutaan, Gran Max Pick Up adalah salah satu kendaraan ideal untuk usaha kecil atau pekerjaan berat.

BACA JUGA:Pemerintah Berikan Insentif Mobil Listrik, Perlu Diketahui Ini Kelebihan dan Kekurangan Mobil Baterai ini

Berikut adalah varian dari Daihatsu Gran Max Pick Up

- Pick Up 1.3 STD Rp158,55 jutaan

- Pick Up Box 1.3 PT Rp182,750 jutaan

- Pick Up 1.3 3W Rp158,550 jutaan

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan