Perlu Diketahui, Inilah 7 Tips Pintar Menghadapi Teman Kerja Suka Utang

Perlu Diketahui, Inilah 7 Tips Pintar Menghadapi Teman Kerja Suka Utang-tangkap layar-JASMADI

BACA JUGA:10 Pekerjaan Yang Menjanjikan Pada Tahun 2024,Apakah Pekerjaan Kamu Termasuk?

6.Tawarkan untuk membayar dengan cicilan

Jika situasinya rekan kerja tidak bisa membayar secara penuh dan kalian perlu uangnya kembali, tawarkan sistem cicilan. 

Kalian bisa tanyakan jumlah uang yang bisa dibayarkan secara berkala. 

Misalkan, teman kalian meminjam uang sebesar Rp1 juta, kalian bisa tawarkan untuk membayar cicilan setiap tanggal gajian sejumlah Rp200 ribu per bulan. 

BACA JUGA:Wajib Hindari 10 Masalah Ini Bila Ingin Cepat Dapat Kerja Setelah Lulus Kuliah

7.Minta bantuan dari orang terdekat

Jika teman kerja tidak terlihat memiliki niatan untuk membayar utangnya, kalian bisa meminta bantuan kepada orang terdekat untuk mengingatkan. 

Sebaiknya, lakukan hal ini dengan nada yang tenang juga.

Nah itulah 7 tips pintar menghadapi teman kerja suka utang, yang perlu kalian ketahui.

 BACA JUGA:Catat Inilah 5 Kesalahan yang Paling Sering Dilakukan Saat Wawancara Kerja

Terus simak KORANLINGGAUPOS.ID yang akan menyajikan informasi-informasi bagi pembaca setia.

Atau bisai kuti melalui disaluran WhatsApp klik LINK INI dan pesan siar WhatApp di LINK INI.

Lalu bisa juga ikuti Telegram di LINK INI

Semoga apa yang telah disampaikan baik berita maupun artikel ini bisa bermanfaat.(*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan