Resep Tekwan Kuah Udang, Sajian Berkuah Khas Palembang Cocok Jadi Menu Buka Puasa Di Rumah

Resep tekwan kuah udang khas Palembang.-Ilustrasi-Tangkapan Layar

BACA JUGA:Cara Membuat Nasi Liwet Ikan Teri Yang Enak dan Gurih

2. Masukkan garam dan penyedap rasa, lalu kocok sambil dituangkan kembali air es hingga tercampur rata.

3. Masukkan sagu sedikit demi sedikit sambil di aduk hingga rata.

4. Ambil adonan 1 sdt lalu bentuk bulat pipih kemudian rebus ke dalam air mendidih hingga matang dan mengapung.

5. Setelah itu angkat dan tiriskan (lakukan hal yang sama sampai adonan habis).

BACA JUGA:9 Cara Membuat Makanan Pendap Yang Terkenal Khas Bengkulu,Begini Caranya

6. Kuah : tumis bawang putih dan bawang merah hingga harum lalu masukkan kepala udang kemudian aduk hingga berubah warna.

7. Masukkan udang kering dan tongcai lalu bubuhi dengan garam, penyedap rasa, gula pasir, merica bubuk, kaldu bubuk, kecap asin dan saus pempek lalu aduk hingga tercampur rata.
8. Tambahkan topping seperti bengkuang, jamur kuping, dan bunga sedap malam, lalu tuangkan air dan masak hingga mendidih dan matang.

9. Sesaat sebelum di angkat dan masukkan irisan daun bawang dan bawang goreng.

BACA JUGA:Punya Cita Rasa Gurih dan Enak, Ini 7 Cara Membuat Tahu Gimbal Ala Rumahan

10. Letakkan tekwan ke dalam mangkuk saji kemudian tuangkan kuah beserta isiannya.

11. Tekwan kuah udang siap untuk dihidangkan.

Demikianlah cara mudah dan praktis untuk membuat tekwan kuah udang khas Palembang.

Jika Anda bingung untuk menentukan ide menu buka puasa, Anda bisa membuat resep tekwan kuah udang ini sebagai menu buka puasa yang menyegarkan dan lezat.

BACA JUGA:3 Cara Membuat Mie Hijau dari Bayam Kuliner Sehat dan Menarik

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan