Bukan Kurma Israel Haram Susu Juga Ada, Hanya 5 Merek Susu ini Produk Asli Indonesia

5 Produk Susu Asli Indonesia--pixabay : Bommie

KORANLINGGAUPOS.ID - Majelis Ulama Indonesia (MUI) menegaskan kurma Israel haram, dan sudah dirilis beberapa merek kurma yang merupakan produk Israel yang telah beredar.

MUI telah mengeluarkan Surat Edaran No.83 Tahun 2023 Tentang dukungan terhadap perjuangan Palestina.

Berdasarkan Fatwa MUI ini telah merekomendasi bagi umat Islam semaksimal mungkin menghindari penggunaan produk yang terafiliasi dengan Israel.

Ternyata selain kurma ada juga susu yang merupakan susu terafiliasi Israel.

BACA JUGA:3 Manfaat Susu Bear Brand yang Bisa Meningkatkan Kesehatan Kucing

Jangan terkecoh dengan merek, karena telah banyak beredar susu yang masih terafiliasi Produk Israel.

Berikut ini daftar produk susu bayi di Indonesia yang bukan produk Israel :

Frisian Flag

PT Frisian Flag merupakan bagian dari koperasi perah terbesar di dunia yakni FrieslandCampina. Di mana perusahaan ini berasal dari Amersfoort, Belanda. Menurut laman resminya, kini Frisian Flag sudah memiliki banyak cabang di 36 negara di seluruh dunia.

BACA JUGA:MUI Tegas Seruan Pemboikotan, PBNU dan Muhammadiyah Dukung Kurma Produk Terafiliasi Israel Haram

Bahkan karyawan yang bekerja di perusahaan ini mencapai 23.816 orang yang merupakan wagra indonesia.

Karena Frisian Flag sulit dilafalkan orang Indonesia, merek susu yang satu ini akhirnya banyak disebut sebagai Susu Bendera.

SGM

Berikutnya ada SGM. Ini merupakan brand susu formula lokal yang produsennya bernama NV Sari Dele. Awalnya NV Sari Dele dimiliki perusahaan BUMN yakni PT Kimia Farma di tahun 1986.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan