7 Makanan yang Patut Dihindari Para Penderita Asam Lambung

7 Makanan yang Patut Dihindari Para Penderita Asam Lambung-Tangkap layar-Tangkap Layar

BACA JUGA:Tahu Makanan yang Ditakuti Sel Kanker, ini Buktinya

2. Susu, keju, krim, es krim 

Hasil sebuah studi yang diterbitkan di jurnal Gut and Liver membahas hubungan antara gejala GERD pada anak dengan alergi susu sapi. 

Hasil penelitian itu mengungkapkan, anak-anak yang alergi terhadap susu sapi ternyata juga mengalami gejala GERD. 

Meski harus diteliti lebih lanjut mengetahui dampaknya pada orang dewasa, namun orang yang memiliki masalah lambung patut mewaspadai susu dan produk olahannya. 

BACA JUGA:Waspada, 4 Makanan ini Bisa Ganggu Pencernaan Selama Berpuasa

Pemilik masalah lambung seringkali mengalami kembung dan asam lambung naik setelah mengonsumsi produk susu seperti susu, keju, krim, dan es krim. 

3 . Gorengan dan berlemak 

Makanan yang diolah dengan cara digoreng dan mengandung lemak yang tinggi dapat menyebabkan sfingter esofagus melemah. 

Hal ini rentan membuat asam lambung naik kembali dari perut ke kerongkongan. Tidak hanya itu, gorengan dan makanan berlemak juga dapat menghambat proses pengosongan perut. 

BACA JUGA:Sedang Radang Tenggorokan? Ini 6 Menu Makanan agar Kamu Tetap Bisa Puasa

4. Cokelat

Cokelat mengandung methylxanthine yang dapat mengendurkan kinerja otot pengendali klep di esofagus. 

Dengan begitu, cairan yang membantu proses pencernaan ini bisa kembali naik ke kerongkongan. 

5. Bawang putih, bawang bombay, cabai 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan