Jangan Lupa! Pasang Bendera Merah Putih Bisa Dilakukan Hari Ini, Yuk Cek Aturannya
Jangan Lupa! Pasang Bendera Merah Putih Bisa Dilakukan Hari Ini, Yuk Cek Aturannya-tangkap layar-jatengprov.go.id
KORANLINGGAUPOS.ID - Peringatan Hut ke-79 Republik Indonesia tinggal menghitung hari.
Aturan pasang bendera merah putih perlu dicermati.
Kalian sudah pada tahu belum? Pemasangan bendera merah putih itu ada aturannya loh.
Yuk simak informasi berikut, meskipun HUT RI baru akan diperingati pada 17 Agustus nanti.
BACA JUGA:Mau Pasang Bendera Merah Putih? Buruan Cek Dulu Ukuran dan Larangannya
BACA JUGA:Warga Wajib Dipatuhi! 5 Larangan Bendera Merah Putih yang Berdasarkan UU
Tapi pemasangan bendera sudah bisa dilakukan sejak Hari ini Senin 5 Agustus 2024.
Pengibaran bendera merah putih menjadi simbol partisipasi masyarakat, dalam menyemarakkan hari kemerdekaan RI.
Lalu seperti apa aturan pemasangan bendera merah putih?
Pemasangan bendera merah putih dilakukan pada waktu antara Matahari terbit hingga matahari terbenam.
BACA JUGA:Awas Terjaring Razia Disiplin Pemasangan Bendera Merah Putih Agustus 2024
BACA JUGA:Ada 4 Capaska Muba Siap Berangkat Kibarkan Bendera Merah Putih
Dalam keadaan tertentu pemasangan bendera merah putih, dapat dilakukan pada malam hari.
Bendera merah putih wajib dikibarkan pada setiap peringatan Hari Kemerdekaan RI 17 Agustus, oleh warga negara Indonesia.