5 Pilihan Film Drama Religi Indonesia 2024, Menginspirasi dengan Pesan Mendalam Tertarik Menonton?

Senin 25 Nov 2024 - 11:15 WIB
Reporter : MUHAMMAD HIDAYAT
Editor : MUHAMMAD HIDAYAT

KORANLINGGAUPOS.ID- Di tengah dominasi film horor, drama religi Indonesia mulai menarik perhatian pada tahun 2024.

Meskipun jumlahnya masih terbatas, genre ini berhasil menghadirkan cerita yang sarat pesan moral dan drama religi, diperankan oleh artis papan atas.

Berikut lima pilihan film drama religi terbaik 2024 yang wajib Anda tonton:

BACA JUGA:Film Terbaru Tayang di Bioskop 'Pantaskah Aku Berhijab, Kisah Tentang Cinta, Kepercayaan, dan Harapan

BACA JUGA:Sinopsis Film Terbaru 'Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu' Kisah Cinta Segitiga yang Menyentuh

1. Perjalanan Pembuktian Cinta

Film produksi FMM Studios ini disutradarai oleh Muhammad Amrul Ummami dan dibintangi Dea Annisa, Teuku Ryan, dan Donny Damara.

Mendapatkan rating 8.5/10 di IMDb, *Perjalanan Pembuktian Cinta kini dapat dinikmati kembali di Netflix.

Mengisahkan Fathia, seorang wanita solehah yang mengabdikan diri di pesantren, namun harus menerima perjodohan dari sang ayah.

BACA JUGA:Sinopsis Petak Umpet, Film Horor Terbaru Tayang di Bioskop, Drama Keluarga dan Ketegangan Mistis

BACA JUGA:Sinopsis Lengkap Film Horor 'Wanita Ahli Neraka' Teror dari Dunia Lain

Perjodohan ini membuat Fathia menjadi istri kedua dari seorang pria tua melalui pernikahan siri.

Konflik pun muncul ketika Fathia menghadapi gosip dari lingkungannya serta perasaan cintanya kepada Raehan, pria yang telah lama ia dambakan.

2. Titip Surat untuk Tuhan

Disutradarai oleh Karsono Hadi, film ini merupakan produksi Clock Work Films.

Kategori :