Jangan Terkecoh, Pelajari 10 Cara Terbaik Membeli Rumah KPR yang Sesuai

Minggu 01 Dec 2024 - 11:00 WIB
Reporter : DHAKA R PUTRA
Editor : DHAKA R PUTRA

BACA JUGA:KUR Bank Mandiri Rp20 Jutaan Angsuran Dibawah Rp600 Ribu Saja, Cek Selengkapnya

BACA JUGA:Ingin Mengajukan KPR di Bank BRI, Berikut Syarat dan Bisa Ikuti Cara Lengkapnya

8. Cek Sertifikat Hak Milik

Mengecek ke Badan Pertanahan Nasional apakah benar surat yang dimiliki developer bisa dilakukan untuk sertifikat hak milik.

9. Pertimbangkan lingkungan 

Mempertimbangkan dalam hal kelebihan kekurangan KPR subsidi atau komersial yang akan dibeli penting dilakukan.

BACA JUGA:Bank BRI tetap Buka Pelayanan Sabtu dan Minggu dengan Weekend Banking, Berikut Daftar dan Jadwalnya

BACA JUGA:Kartu ATM Tertelan Mesin, Simak 4 Bank yang Sediakan Layanan Pemblokiran Langsung

Seperti lingkungan sekitar rumah, fasilitas yang tersedia di sekitar rumah, serta aspek keselamatan di sekitar lingkungan rumah.

10. Konsultasi dengan teman atau keluarga

Melakukan konsultasi dengan orang kepercayaan seperti keluarga atau teman, memungkinkan mendapat saran atau referensi rumah KPR.

 

Kategori :