Kabar Gembira, Pemerintah Bakal Bantu Rehab dan Tambah Ruang Kelas PAUD Swasta

Kamis 19 Dec 2024 - 22:46 WIB
Reporter : SULIS
Editor : SULIS

Selain  itu se-Indonesia, ada 29.000 desa tidak memiliki TK, PAUD, atau bentuk satuan pendidikan anak usia dini lainnya termasuk RA.

Oleh sebab itu, 5 tahun ke depan, salah satu   program prioritas Pak Prabowo adalah melakukan revitalisasi satuan pendidikan baik di sekolah atau di madrasah, baik negeri maupun swasta.

Kategori :