Keahlian Turun Temurun, Warga Musi Rawas Pertahankan Kualitas Kerajinan Pisau

Minggu 16 Mar 2025 - 19:56 WIB
Reporter : GILANG ANDIKA
Editor : MUHAMMAD YASIN

Karim berharap, ada generasi muda yang mau belajar membuat pisau. Ini adalah keahlian yang berharga dan harus terus dilestarikan oleh generasi muda.

“Kalau bisa usaha yang sudah ia pertahankan dari turun temurun bisa dikembangkan lagi oleh anak-anaknya maupun cucunya kedepan,” harapnya.

Kategori :