Pemkot Palembang Klaim Genangan Banjir Menurun

Kamis 04 Jan 2024 - 20:39 WIB
Reporter : M YASIN
Editor : M YASIN

Kendati itu, Bastari menyampaikan informasi terkini dari PUPR Kota Palembang mengenai lokasi banjir di beberapa Sub Daerah Aliran Sungai, antara lain sebagai berikut:

a. Sub Das Sekanak (7 lokasi genangan)

b. Sub Das Borang (lokasi genangan)

c. Sub Das Lambidaro (3 lokasi genangan)

d. Sub Das Bendung (6 lokasigenangan)

e. Sub Das Buah (4l okasi genangan) 

f. Sub Das Gasing (4 lokasi genangan)

g. Sub Das Borang (8 lokasigenangan) dan

h. Sub Das Ulu. 

BACA JUGA:Warga BTS Ulu Musi Rawas Terancam 5 Tahun Penjara

Ada tim yang dibentuk yaitu tercatat hampir 500 orang yang terbagi dalam beberapa tim, yakni sebagai berikut :

1. Memelihara drainase (10 tim)

2. Memelihara sungai (17 tim)

3. 2 tim khusus membongkar bangunan liar

4. 3 tim kontruksi, perbaikannya /anak sungai

5. 47 orang pekerja penjaga kolamretensi (dijaga 24 jam, 3 shift)

Kategori :