Apakah Anda Mengalami Gangguan Mental, Ternyata ini Ciri Psikologis Orang Mengalami Depresi

Jumat 05 Jan 2024 - 15:54 WIB
Reporter : NAYLA NABILA
Editor : DHAKA R PUTRA

Depresi sering menjadi bahan bercandaan kita, Saat sedang merasa lelah karena tugas yang menumpuk Kita bercanda ke teman kita dan mengatakan bahwa kita depresi.

Saat sedang sedih setelah menonton drama Kita bergurau dengan kata depresi

Tapi apakah saat kita mengklaim bahwa kita depresi, apakah hal tersebut benar-benar terjadi?

Jawabannya, ya sebab Depresi dapat menyerang siapapun dan dalam keadaan apapun.

BACA JUGA:Strategi Pengelolaan Stres Menjaga Keseimbangan Pola pikiran dan Tubuh sehat

Namun, seringkali kita menyimpulkan bahwa perasaan sedih yang kita alami berarti hal tersebut adalah depresi.

Contohnya, saat kalian sedang dalam pertandingan basket dan kalah. Lalu kalian pun akan merasa sedih.

Rasa sedih adalah respon yang normal dalam keadaan tersebut yang membuktikan bahwa tidak selamanya rasa sedih adalah depresi.

Depresi merupakan sebuah gangguan suasana hati yang cukup umum, tetapi jika dibiarkan maka akan serius.

BACA JUGA:Stres Turunkan Berat Badan, Mitos atau Fakta ?

Pada zaman dahulu, depresi sempat dianggap sebagai turunan dan sempat dianggap kerasukan Iblis.

Depresi pada zaman dahulu itu disebut dengan nama Melancholia.

Hingga pada akhirnya dihubungkan dengan Ketidak-seimbangan kimia dalam otak yang mana masih terlalu rumit untuk dipahami sepenuhnya.

Depresi akan menyebabkan kita bereaksi negatif, atau berperilaku menurun seperti merasa kesepian, atau menangis.

BACA JUGA:Inilah 8 Cara Ampuh Mengusir Laron Dengan Mudah Tanpa Harus Matikan Lampu,Yuk Simak Disini!

Ciri-ciri psikologis mengalami depresi antara lain :

Kategori :