Rekomendasi untuk motor murah yang mesinnya yaitu Honda Revo.
Motor ini selain dikenal dengan harganya yang bisa dibilang murah dan mesinnya yang bandel, konsumsi bahan bakarnya juga ternyata irit.
Honda Revo ini sendiri dibekali dengan mesin yang berkapasitas 109,17 cc, dan kemudian dipadukan dengan menggunakan sistem transmisi manual 4 percepatan.
Sehingga ini sangat mudah untuk melakukan akselerasi.
BACA JUGA:Inilah 6 Rekomendasi Motor Kopling Terbaik 2024, Yuk Simak Disini
Motor ini juga sudah teruji sejak generasi pertamanya, yaitu sekitar pada tahun 2007.
Ini juga membuktikan bahwa motor ini memang benar-benar motor bebek dengan mesin bandel dan juga tangguh, sangat cocok untuk dipakai sebagai kebutuhan harian.
Selain itu, perawatan mesinnya juga sangatlah mudah dan murah.
Karena spare partnya ini banyak sekali tersedia mulai dari kualitas original sampai kualitas kw yang bisa menyesuaikan isi dompetmu.
BACA JUGA:Inilah 6 Rekomendasi Motor yang Cocok untuk Touring dan Berkendara Jarak Jauh
Harga honda Revo seken ini dilansir sekitar harga Rp6 jutaan tergantung dengan kondisi motor tersebut dan tahun produksinya.
4.Yamaha Vega
Motor murah dan mesinnya bandel selanjutnya masih dari keluarga Yamaha lagi, yaitu ada Motor Yamaha Vega yang sampai hari ini masih banyak eksis di jalan raya.
Namun sepeda motor satu ini sudah mengalami beberapa generasi, mulai dari Yamaha Vega R, Yamaha Vega ZR dan Yamaha Vega Force 1, tentunya setiap generasi memiliki kelebihannya masing-masing.
BACA JUGA:Inilah 7 Rekomendasi Motor Matic yang Cocok untuk di Pakai Sehari-hari
Motor ini juga dikenal dengan tarikan dari mesinnya yang cukup halus, serta memiliki konsumsi bahan bakar yang sangat irit sehingga dapat untuk diandalkan untuk kebutuhan harian pengendaranya.