Sifat antioksidan pada buah kenitu ini juga sangat berguna untuk mengatasi diabetes alami.
Selain itu, buah kenitu juga mempunyai senyawa aloksan yang bisa menurunkan kadar gula yang ada di dalam darah.
BACA JUGA:7 Manfaat Buah Mangga Bagi kesehatan Tubuh, Salah Satunya Dapat Menyehatkan Jantung
8. Menurunkan Berat Badan
Buah kenitu mempunyai kandungan serat tinggi yang bisa membantu menurunkan berat badan.
Buah kenitu juga bisa dijadikan sebagai menu diet dengan menggantikan gula, sebab kandungan fruktosa pada buah kenitu ini bisa menyajikan sejumlah kadar gula yang baik untuk tubuh.
BACA JUGA:9 Manfaat Buah Mangga Muda Bagi Kesehatan yang Perlu Diketahui
Terus simak KORANLINGGAUPOS.ID yang akan menyajikan informasi-informasi bagi pembaca setia. Semoga Bermanfaat.(*)