Penjualan Mobil Listrik Kata Menko Perekonomian, Berikut 7 Mobil Listrik Murah Tampil Eksklusif

Senin 19 Feb 2024 - 14:40 WIB
Reporter : DHAKA R PUTRA
Editor : DHAKA R PUTRA

BACA JUGA:Mobil MPV Telah Terjual 7 Ribu Unit, Bikin Toyota Avanza dan Mitsubishi Expander Ketar-ketir

Ukuran mobil listrik murah 16 juta ini tergolong mungil dan berbentuk unik, dengan panjang 2.490 mm, lebar 1.290 mm, dan tinggi 1.550 mm.

Mobil ini mampu bermanuver di jalanan sempit dan mudah ketika parkir.

Minicab MiEV

Minicab MiEV adalah salah satu mobil listrik murah 20 jutaan yang sempat dipamerkan Mitsubishi pada ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) 2022.

BACA JUGA:Cewek Wajib Coba, Inilah 6 Filter Instagram Terbaik untuk Selfie Tampak Cantik 2024

Model ini mengusung konsep kendaraan niaga ringan yang menggunakan tenaga listrik sepenuhnya.

Mobil niaga listrik disebut cocok digunakan di Indonesia dengan pertimbangan limitasi jarak tempuh dan harga.

Minicab MiEV dibekali daya listrik 1.500 W DC yang bisa menyalurkan daya AC 100 V.

Mobil listrik niaga ini ditenagai baterai Lithium-ion dengan dua pilihan kapasitas, yakni 10,5 kWh dan 16,0 kWh yang masing-masing mampu menempuh jarak 100 km dan 150 km.

BACA JUGA: 7 Aplikasi Kamera Terbaik, Mulai dari Aplikasi Instagram Hingga Google Camera

Hyundai KONA

Hyundai KONA merupakan salah satu varian mobil bertenaga full listrik yang cukup laris di pasara Indonesia.

Mobil listrik ini pertama kali dirilis di Tanah Air pada 2020 dan langsung mendapatkan sambutan hangat.

Baterai yang digunakan mobil listrik Hyundai ini bertipe lithium-ion polymer dengan kapasitas 39,2 kWh.

BACA JUGA:4 Rekomendasi Kamera yang Turun Harga, Terbaru Februari 2024

Kategori :