Ini Dia 4 Ide Inspirasi Jualan Takjil Ramadhan Yang Kreatif, Dijamin Laku

Rabu 28 Feb 2024 - 12:36 WIB
Reporter : Samsu Alamsyah
Editor : MUHAMMAD HIDAYAT

BACA JUGA:Catat Inilah 8 Menu Takjil Buka Puasa Ramadan dari Berbagai Penjuru Indonesia

Kamu dapat membuat pudding buah ini dengan beberapa macam buah, seperti stroberi, jeruk, kiwi ,nanas, atau melon.

Cara membuatnya juga sangat mudah.

Kamu hanya perlu mencampurkan agar-agar, gula, susu dan air ke dalam panci, kemudian masak sampai mendidih dan larut.

Setelah itu, tuangkan adonan pudding ke dalam cetakan yang sudah diolesi minyak, kemudian masukkan buah-buahan yang telah dipotong-potong.

BACA JUGA:Inilah 6 Manfaat Kurma Sebagai Menu Takjil Berbuka Puasa Yang Sehat, Yuk Simak Disini

Lalu, bekukan pudding di dalam kulkas sampai mengeras, dan keluarkan dari cetakan ketika sudah mengeras.

4. Es Teler Sultan

Es teler sultan merupakan salah satu takjil yang pernah viral di TikTok pada tahun 2023.

Es teler sultan merupakan es teler yang dibuat dengan menggunakan agar-agar hijau, sagu mutiara, buah-buahan seperti alpukat, kelapa muda, melon dan nangka, hingga biji selasih.

BACA JUGA:7 Jenis Olahraga yang Cocok Saat Menjalankan Ibadah Puasa di Bulan Ramadan Agar Tetap Bugar

Yang membuat es teler menjadi spesial yaitu kuahnya yang dibuat dari santan, susu kental manis, dan gula merah.

Kuahnya yang gurih dan manis juga membuat es teler ini menjadi semakin enak dan mengunggah selera.

Kamu dapat membuat es teler sultan ini dengan memakai modal yang relatif murah dan mudah saja.

Kategori :