7 Manfaat Daun kumis kucing untuk Kesehatan, Bisa Mengatasi Masalah Pernapasan Hingga Gangguan Ginjal
7 Manfaat Daun kumis kucing untuk Kesehatan, Bisa Mengatasi Masalah Pernapasan Hingga Gangguan Ginjal-tangkap layar-JASMADI
6.Mencegah dan Mengobati Kanker
Perlu diketahui daun kumis kucing memiliki potensi sebagai agen anti-kanker.
Pada kandungan senyawa seperti flavonoid dan polifenol dalam daun kumis kucing memiliki sifat antioksidan dan antiproliferatif yang dapat mencegah pertumbuhan sel kanker.
Penelitian telah menunjukkan bahwa ekstrak daun kumis kucing efektif dalam menghambat pertumbuhan sel kanker tertentu.
BACA JUGA:6 Manfaat Daun Ketepeng Untuk Kesehataan,Salah Satunya Bisa Mengatasi Panu
7.Mengatasi Gangguan Ginjal
Perlu diketahui daun kumis kucing memiliki khasiat yang luar biasa dalam mengatasi gangguan ginjal, seperti batu ginjal dan infeksi ginjal.
Kandungan diuretik alami dalam daun ini membantu meningkatkan produksi urin, yang sangat penting dalam membersihkan ginjal dan menghilangkan endapan-endapan yang dapat membentuk batu ginjal.
Nah itulah 7 Manfaat Daun kumis kucing untuk Kesehatan, Bisa Mengatasi Masalah Pernapasan Hingga Gangguan Ginjal.
BACA JUGA:5 Manfaat Daun Salam, Ampuh Jaga Kesehatan Jantung Hingga Turunkan Kolesterol
Terus simak KORANLINGGAUPOS.ID yang akan menyajikan informasi-informasi bagi pembaca setia.
Atau bisa ikuti melalui disaluran WhatsApp klik LINK INI dan pesan siar WhatApp di LINK INI.
Lalu bisa juga ikuti Telegram di LINK INI.
Semoga apa yang telah disampaikan baik berita maupun artikel ini bisa bermanfaat.(*)