Suka Makan Kue Mochi? Yuk Intip 8 Cara Membuatnya Agar Teksturnya Lembut dan Kenyal

Suka Makan Kue Mochi? Yuk Intip 8 Cara Membuatnya Agar Teksturnya Lembut dan Kenyal-Ilustrasi-Tangkapan Layar

BACA JUGA:Punya Stok Durian? Yuk Buat Resep Kue Mochi Durian yang Lezat dan Kenyal dengan 6 Cara Ini

4. Uleni adonan hingga kalis.

Berdasarkan buku "Seri Popular Food - Aneka Mochi" (2013) oleh Sisca Susanto terbitan Gramedia Pustaka Utama, menunjukkan bahwa adonan kue mochi harus terus diuleni hingga menjadi rata dan kalis.

Adonan kue mochi yang kalis akan menghasilkan kue mochi yang bening dan lembut saat dikukus.

5. Pakai wadah tahan panas.

BACA JUGA:7 Varian Kue Mochi Paling Enak dan Populer di Jepang yang Patut Kamu Cobain

Adonan kue mochi yang akan dikukus di kukusan harus diletakkan di atas wadah atau pinggan tahan panas.

Cara memasak kue mochi ini dilakukan supaya adonan kue mochi yang sedang dikukus tidak menempel di sekitar wadah.

6. Kukus dalam waktu yang tepat.

Menurut Teddy mengatakan, bahwa adonan kue mochi tidak boleh dikukus terlalu lama atau terlalu cepat, jadi adonan tersebut harus dikukus sesuai dengan durasi minimal 15 menit.

BACA JUGA:2 Varian Kue Mochi Jepang ini Gampang dan Simple Dibuat, Ekstrak Rasa Bisa Perbanyak Bervariasi Rasa

7. Isi kue mochi saat adonan hangat.

Untuk mempermudah proses pengisian kue mochi, kamu harus mengisi kue mochi ketika adonannya masih dalam kondisi hangat.

Adonan mochi yang hangat dapat memudahkan proses menggulung dan membentuk kue mochi.

8. Sangrai tepung.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan