5 Ide Desain Kamar Tidur Super Cantik dengan Sentuhan Interior Jendela, Terkesan Sejuk dan Aesthetic

Ide desain kamar tidur super cantik dengan sentuhan interior jendela yang bikin kesan ruangan jadi tampak sejuk dan aesthetic.-Ilustrasi-Tangkapan Layar

Bay window adalah salah satu tipe jendela yang konstruksinya sedikit menjorok keluar sehingga pada bagian dalamnya akan membentuk area cekung menyerupai teluk.

Adapun kamar tidur yang biasanya menggunakan jenis jendela dengan model ini yaitu desain kamar tidur utama di lantai dua karena desain ini memang memerlukan ruang yang cukup luas untuk pengaplikasian jendelanya.

BACA JUGA:8 Ide Desain Kamar Tidur Minimalis Bernuansa Putih, Bikin Kesan Ruangan Jadi Tampak Luas dan Menawan

BACA JUGA:7 Inspirasi Desain Kamar Tidur Sempit agar Terlihat Luas dan Cantik

Kamu pun juga dapat memanfaatkan ruang di dalam lengkungannya untuk dijadikan window seat untuk menjadi tempat membaca, bersantai, atau juga meletakkan tanaman sehingga desain kamar tidur dengan model ini bukan hanya sekedar aesthetic, namun juga tetap fungsional.

3. Desain Kamar tidur dengan awning window

Desain kamar tidur modern biasanya akan menggunakan model jendela awning window atau jendela jungkit, hal ini karena model jendela kamar tidur ini bisa dibuka dengan cara dijungkitkan ke atas.

Dengan begitu, kamu tetap bisa menghirup aroma hujan tanpa takut air hujan akan masuk ke dalam kamar, tak hanya itu saja, desain kamar tidur dengan jendela model ini didesain dengan sangat sederhana dan penggunaan warna netral sehingga tak heran jika model ini bisa menjadi pilihan yang tepat untuk menciptakan kesan modern minimalis pada desain kamar tidur kamu.

BACA JUGA:8 Ide Desain Kamar Tidur dengan Cat Dinding Warna Hijau yang Menenangkan, Beri Kesan Sejuk di Ruangan

BACA JUGA:8 Ide Desain Kamar Tidur Wanita dengan Desain Ruangan yang Nyaman dan Aesthetic

4. Desain kamar tidur dengan sliding window

Salah satu inspirasi terbaik untuk desain kamar tidur dengan sentuhan interior jendela selanjutnya adalah dengan menggunakan sliding window atau bisa disebut jendela geser.

Biasanya, desain kamar tidur dengan sentuhan jendela ini memungkinkan terjadinya sirkulasi udara yang baik karena bisa dibuka lebar, tentunya sirkulasi udara di kamar lebih lancar, tetapi kamu perlu memastikan dinding kamar kamu cukup lebar untuk dipasangi dua panel jendela seperti ini.

5. Desain kamar tidur dengan casement window

BACA JUGA:9 Ide Desain Kamar Tidur Minimalis yang Estetik dan Instagramable Banget, Cocok untuk Kaum Milenial

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan