Simulasi ANBK SDN 8 Lubuk Linggau, Mengasah Kemampuan Literasi dan Numerasi Siswa

simulasi ANBK SDN 8 Lubuk Linggau melatih kemampuan siswa. -Foto: -Yulmi pransiska / Linggau Pos.

BACA JUGA:Sekolah Alam Insan Mulia Lubuk Linggau Unggulkan Ekstrakurikuler Futsal

BACA JUGA:Memperingati Maulid Nabi SAW SMPN 3 Lubuk Linggau Berbagi Ke Pondok Pesantren

Selanjutnya ia mengatakan pelaksanaan ANBK Di SDN 8 Lubuk Linggau diselenggarakan pada tanggal 4 hingga 10 November 2024.

Dengan simulasi ini, siswa tidak hanya lebih siap secara akademis, tetapi juga lebih percaya diri dalam menghadapi tantangan ujian. Melalui evaluasi yang komprehensif, sekolah dapat terus meningkatkan kualitas pembelajaran dan memastikan setiap siswa mendapatkan pendidikan yang optimal.

Dedi berharap dengan adanya simulasi ANBK ini, diharapkan literasi dan numerasi pelajar bisa meningkat, sehingga raport sekolah tidak ada tanda merah, selain itu juga dapat meningkatkan minat baca dan menghitung siswa.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan