Peran Sastra dalam Kehidupan Sehari-hari

Sarmita Ode Kamsurya-Foto : Dokumen Pribadi -

Hal ini membantu meningkatkan kemampuan komunikasi yang sangat penting dalam kehidupan sehari-hari, baik dalam percakapan pribadi maupun pekerjaan.

Selain itu, sastra juga memainkan peran penting dalam pengembangan empati.

BACA JUGA:Dua Pengedar Sabu di Musi Rawas Diringkus Polisi

BACA JUGA:Sekcam Tugumulyo Buka Sosialisasi Kesehatan tentang Penyakit Menular dan ATM

Membaca karya sastra mempermudah kita untuk masuk dalam pikiran dan perasaan karakter yang berasal dari latar belakang, budaya, atau keadaan yang berbeda.

Dengan demikian, sastra mempermudah kita untuk memahami orang lain dengan lebih baik, yang pada akhirnya meningkatkan rasa kemanusiaan kita misalnya, membaca novel tentang perjuangan hidup orang-orang yang terpinggirkan dapat menumbuhkan simpati terhadap mereka yang berada dalam situasi serupa di dunia nyata.  

Sastra juga membantu individu menghadapi kesulitan dalam kehidupan.

Hidup penuh dengan tantangan dan masalah yang seringkali sulit dipecahkan.

BACA JUGA:Spesialis Curi Motor di Muratara Ditembak Polisi saat Mencoba Kabur Usai Rampok Pelajar

BACA JUGA:Bawaslu Musi Rawas Terima 12 Dugaan Pelanggaran Selama Masa Kampanye

Dalam sastra, sering kali ditemukan refleksi atas masalah-masalah ini dan bahkan solusi kreatif untuk menghadapinya.

Karya-karya klasik maupun kontemporer sering menggambarkan dilema moral, konflik emosional, atau perjuangan spiritual, yang dapat menjadi sumber inspirasi dan pembelajaran bagi pembacanya.

Tidak hanya itu, sastra adalah cerminan budaya dan sejarah.

Melalui karya sastra, kita bisa melihat bagaimana masyarakat pada masa tertentu berpikir, merasakan, dan bertindak.

BACA JUGA:Rumah Warga di Lubuk Linggau Atapnya Lepas Kena Angin Puting Beliung, DPKPPB Mencatat Sudah Enam Kejadian

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan