Sumsel Targetkan Cetak Sawah 150.000 Hektare pada 2025
Sumsel Targetkan Cetak Sawah 150.000 Hektare pada 2025-Tangkap Layar -
Kabupaten-Kabupaten Prioritas
Lima kabupaten di Sumsel telah ditetapkan untuk mendukung target cetak sawah baru ini, dengan luas lahan yang telah dipetakan:
1. Ogan Komering Ilir (OKI) 60.895 hektare
2. Ogan Ilir (OI) 22.684 hektare
BACA JUGA:5 Ide Desain Rumah Minimalis Pinggir Sawah dengan Desain Modern, Beri Kesan Sejuk dan Nyaman
BACA JUGA:90 Hektar Sawah di Desa Suka Mulya Kabupaten Musi Rawas Terancam Kekeringan Dampak Perubahan Iklim
3. Musi Banyuasin (Muba) 31.754 hektare
4. Ogan Komering Ulu (OKU) Timur 24.238 hektare
5. Penukal Abab Lematang Ilir (PALI) 10.428 hektare
Kabupaten-kabupaten ini dipilih berdasarkan potensi lahan dan kesiapan infrastruktur pendukung.
Langkah Menuju Lumbung Pangan Nasional
BACA JUGA:Petani di Lubuk Linggau Khawatir Gagal Panen, Sawah Mulai Kekurangan Air dan Diserang Hama Tikus
BACA JUGA:10 Hektare Sawah di Kelurahan Eka Marga Terancam Diserang Hama Penggerek Batang
Program cetak sawah ini merupakan langkah strategis Sumsel untuk menjadi lumbung pangan utama di Indonesia.
Dengan potensi besar yang dimiliki, Sudaryono optimis bahwa target 150.000 hektare akan tercapai dan memberikan dampak nyata pada ketahanan pangan nasional.