Inilah 10 Manfaat Teh Manis Bagi Kesehatan Tubuh, Yuk Simak Disini!

Inilah 10 Manfaat Teh Manis Bagi Kesehatan Tubuh,-Tangkap Layar-Muhammad Hidayat

BACA JUGA:Santap Sambal Matah Khas Bali di Lubuklinggau Bisa Free Es Teh

2. Meningkatkan Fungsi Otak

Manfaat teh manis yang lainnya yaitu mampu meningkatkan fungsi otak.

Karena, teh manis memiliki kandungan kafein yang bisa meningkatkan daya fikir atau konsentrasi, dan membantu meningkatkan kinerja otak dengan keseluruhan.

3. Meningkatkan Kekebalan Tubuh

BACA JUGA:Wajib Ketahui, Ramuan Herbal yang Berkhasiat Untuk Kesehatan Lansia, Yuk Simak Disini

Manfaat teh manis adalah mampu meningkatkan imunitas tubuh.

Karena, teh manis mempunyai kandungan seperti katekin dan flavonoid yang bisa membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh dan melawan infeksi.

Kandungan lain yang ada di dalam teh manis ini adalah kandungan kafein.

Kandungan ini juga bisa meningkatkan sistem metabolisme pada tubuh manusia.

BACA JUGA:Rumkitban DKT 020902 Lubuklinggau Layani Peserta BPJS, Berikut Fasilitas Kesehatan yang Tersedia

4. Mencegah Stres

Secara rutin mengkonsumsi teh manis, kalian bisa terhindar dari stres.

Karena, teh manis mempunyai kandungan L-theanine, yang mampu dapat menurunkan kadar hormon stres kortisol dan mampu meningkatkan perasaan relaksasi.

5. Menjaga Tubuh Tetap Terhidrasi

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan