5 Olahraga yang Dapat Dilakukan Saat Sedang Berpuasa

Beberapa rekomendasi olahraga yang dapat dilakukan saat sedang berpuasa-Tangkap layar-tokopedia

BACA JUGA:7 Rekomendasi Minuman Segar Yang Cocok Dikonsumsi Pada Saat Bulan Puasa

Jika, kalian sedang berpuasa lakukanlah jogging dengan intensitas ringan, kerana ketika berpuasa kalian tidak boleh meminum apapun sebelum waktu berbuka.

Jadi, lakukanlah dengan intensitas ringan untuk menghindari kalian mengalami dehidrasi dalam menjalankan puasa. 

Manfaat jogging antara lain yakni dapat membakar kalori dan meningkatkan hormon endorfin pada tubuh. Lakukanlah jogging selama 20 menit, kalian bisa melakukannya setelah sahur.

4. Jalan santai

BACA JUGA:Inilah 8 Cara Membedakan Kurma Asli Dan Kurma Palsu Untuk Buka Puasa, Yuk Simak Disini

Jalan santai menjadi olahraga yang dapat kalian lakukan ketika sedang berpuasa. 

Olahraga jalan santai lebih ringan dibandingkan jogging, walaupun olahraga ini ringan tapi mempunyai manfaat yang baik untuk tubuh.

Jalan santai bermanfaat terutama untuk kesehatan jantung, otot-otot, dan tulang dalam tubuh.

5. Plank 

BACA JUGA:Inilah 6 Manfaat Kurma Sebagai Menu Takjil Berbuka Puasa Yang Sehat, Yuk Simak Disini

Plank adalah olahraga yang dapat di lakukan dirumah. Manfaat jika melakukan plank yakni dapat membantu mengencangkan otot perut dan melatih pernapasan. 

Olahraga ini bisa menjadi aktivitas yang dapat kalian lakukan ketika berpuasa.

Cara melakukan plank yakni ambil posisi badan tengkurap. Kemudian, angkat punggung dan pinggul sejajar, posisi ini hampir mirip dengan push up, ketika melakukan push up dengan posisi badan keatas. Tahan posisi pinggang dan pinggul selama 30 detik sampai 1 menit.

Nah jadi itulah tadi beberapa rekomendasi olahraga yang dapat dilakukan saat sedang berpasa.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan