Mitos atau Fakta! 6 Arti Perilaku dan Tanda Kucing Sering Buang Kotoran di Rumah

Mitos kucing yang sering buang kotoran dirumah-You Tube-@Nasibdanhoki

KORANLINGGAUPOS.ID - Kucing yang sering buang kotoran dirumah mungkin sudah di anggap biasa bagi kalian semua.

Tetapi menurut beberapa orang kucing yang sering membuang kotoran dirumah ternyata memiliki cerita dan mitos tersendiri.

Oleh sebab itu agar kalian lebih paham mengenai hal tersebut kali ini kita akan kita ulas bersama.

Dikutip dari salah satu cahnnel youtube@Nasibdanhoki, inilah mitos  dan arti tingkah laku kucing, termasuk pertanda kucing yang sering buang kotoran di rumah.

BACA JUGA:Bukan Karena Manja, Inilah 6 Alasan Mengapa Kucing Sering Tidur di Dekat Kita

1. Kucing marah dan bersfiat agresif

Arti perilaku kucing yang pertama adalah seekor kucing yang marah atau bersifat agresif kepada kalian.

Jika tiba-tiba saja ada seekor kucing menjadi marah dan agresif terhadap kehadiran kalian maka ada kemungkinan.

Bahwa kalian sedang  membawa energi negatif dari suatu tempat,kemungkinan ada makhluk halus jahat yang pada saat itu.

BACA JUGA:10 Solusi Efektif Melatih Kucing agar Buang Kotoran di WC Tidak Lagi Menggunakan Pasir Kucing

Atau bisa juga kalian sudah terlalu banyak tercemar energi buruk dari lingkungan.

Namun ada pula yang menyebutkan bahwa ketika seekor kucing tiba-tiba saja bersifat agresif terhadap kehadiran seseorang, artinya orang tersebut sedang menyimpan maksud jahat tertentu.

2. Kucing yang bersembunyi

Yang kedua adalah ketika ada seekor kucing yang justru bersembunyi ketika kalian datang misalkan ketika kalian pulang dari kerja.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan