Minta Bantuan Kementerian Kominfo Daerah Blank Spot di Kabupaten Musi Rawas Berkurang

Rabu 04 Sep 2024 - 20:17 WIB
Reporter : MUHAMMAD YASIN
Editor : MUHAMMAD YASIN

"Sebanyak 11 lokasi yang belum realisasi akan terus diperjuangkan untuk mendapatkan peralatan untuk penguat sinyal," tegasnya. 

Adapun 6 lokasi yang direalisasikan pada tahun 2024 yang merupaakn usualan tahun 2023 Desa Tri Anggun Jaya Kecamatan Kecamatan Muara Lakitan, Desa Sindang Laya, Desa Karya Teladan Kecamatan Muara Kelingi. 

BACA JUGA:Masalah Blank Spot di Kawasan Agropolitan Centre Segera Diatasi

BACA JUGA:Masih Banyak Daerah Blank Spot Ini yang Dilakukan Kominfo

Adapun 3 desa yang sudah terealisasi sebelumnya di Desa Tugu Sempurna Kecamatan Muara Kelingi, Desa Megang Sakti IV Kecamatan Megang Sakti menara combat.

Pemasangan tower monopole di atas Mal Pelayanan Publik (MPP) di Kecamatan Muara Beliti.

Pembanguanan menara telekomunikasi Desa Tri Anggun Jaya sudah selesai bahkan sudah on air.   

Sedangkan di  Desa Sindanglaya sedang dibangun menara telekomunikasi sudah selesai dibangun tinggal proses  on air. 

BACA JUGA:Tim Kementerian Kominfo Survei Desa Blank Spot

Sedangkan  Desa Karya Teladan Kecamatan Muara Kelingi masih dalam proses pembangunan menara telekomunikasi.

Untuk yang diusulkan tahun  2024 sebanyak 29 lokasi tersebar di 14 kecamatan yang ada di Kabupaten Musi Rawas. 

Adi Syafrizal menyebut jumlah desa yang disurvei 78 desa dari 199 desa/kelurahan yang terdiri 186 desa 13 kelurahan yang ada di Kabupaten Musi Rawas.

Kategori :