Psikolog RS Siloam Silampari Lubuk Linggau, Paparkan Efek Gadget Pada Anak dan Solusinya

Minggu 29 Sep 2024 - 22:32 WIB
Reporter : YEZI FADLY
Editor : SULIS

Perlu diingat anak-anak belum bisa meregulasi emosinya, harus orang luar yang membantunya.

5. Gangguan perkembangan sosial. 

BACA JUGA:7 Cara Menjaga Kesehatan Mata Diera Gadget

BACA JUGA:Jaga Kesehatan Mata Penting, Mungkin Anda Mengalami CVS, Ini Penjelasannya

Dari gangguan ini efeknya besar, karena komen membuat anak bunuh diri, kekerasan seksual. HP dijadikan umpan sehingga anak-anak menuruti pelaku kejahatan.

Terakhir, Daniel memberikan solusi kepada orang tua yang anaknya sudah terpapar gadget, yaitu dengan memberikan batasan dan konsisten.

Orang tua harus bijak dengan membatasi berapa media sosial yang harus diakses anak.

Menyuruh anak berhenti bermain gadget harus dengan kalimat yang tegas atau  to the point , dan jangan ada kalimat negoisasi. contoh kalimat negosiasi ketika meminta anak untuk mandi " Kamu mau mandi gak?" lebih baik gunakan kalimat "Ayo mandi", kalimat negosiasi lain" Jangan main HP" lebih baik katakan "Stop HP"lalu ambil HPnya.

“Karena sebenarnya anak itu paham, namun kadang ia ingin menguji kelonggaran dari orang tuanya.”ucap Daniel.

BACA JUGA:10 Cara Penggunaan Aplikasi Cek Mata Minus Solusi Praktis untuk Kesehatan Mata,Yuk Simak Disini

Setelah berhasil memberikan batasan, orang tua harus konsisten menerapkan aturan tersebut kepada anaknya. 

Solusi ini harus dijalankan dengan bertahap dan konsisten.

Acara kemudian dilanjutkan dengan diskusi yang cukup panjang antara peserta dan psikolog, dan ditutup dengan foto bersama. 

 Sebagai informasi, bagi masyarakat kota Lubuk Linggau dan kabupaten sekitarnya yang ingin berkonsutasi dengan Psikolog RS. Siloam Silampari, Daniel Rizky Wicaksono, M.Psi, Psikolog, anda bisa datang ke RS. Siloam dengan jadwal Rabu dan Kamis, mulai pukul 15.00 WIB hingga 18.00 WIB dan Jum’at mulai pukul 13.00 WIB hingga 16.00 WIB.

Kategori :