Siapa Sangka, Kulit Jeruk dapat Diolah Menjadi Kripik dan Ini Manfaatnya
Siapa Sangka, Kulit Jeruk Dapat Diolah Menjadi Kripik dan Ini Manfaatnya-tangkapan layar-JASMADI
BACA JUGA:Wow, Hanya 2 Bahan BisaDapatkan Wajah Glowing dengan Masker Kunyit dan Jeruk Nipis
Kandungan antioksidan dalam kulit jeruk dapat menangkal radikal bebas penyebab keriput dan kulit kendur terutama pada wajah.
5. Mengatur kadar gula dalam darah
Bagi pengidap diabetes, kulit jeruk sangat berkhasiat karena mengandung pektin yang dikenal dapat mengontrol kadar gula darah.
Penelitian telah melaporkan bahwa menggunakan ekstrak kulit jeruk sebagai terapi dapat membantu mencegah nefropati diabetik.
BACA JUGA:10 Manfaat Jeruk Nipis Untuk Mengatasi Rambut Beruban,Yuks Simak Disini
BACA JUGA:4 Cara Racikan Jeruk Nipis Cerahkan Wajah, Hilang Flek Hitam, Berikut Efek Kopi Sekali Pemakaian
Kulit jeruk menghilangkan RLIP76 (protein) dari tubuh, yang mampu menghentikan perkembangan diabetes.
Nah itulah tadi proses pengolahan kulit jeruk menjadi keripik serta manfaat kulit jeruk.