Stres Bisa Pengaruhi Kesuburan Pria dan Wanita, Konsultasikan ke Smart Fertility Clinic AR Bunda
Ilustrasi kehamilan -Foto : Dok. Linggau Pos -
KORANLINGGAUPOS.ID - Kehamilan kerapkali jadi hal yang paling ditunggu-tunggu bagi pasangan yang telah menikah.
Namun, kadang faktor ketidaksuburan menjadikan pasangan harus sedikit bersabar untuk mendapatkan buah hati.
Ya, kesuburan adalah investasi masa depan anda. Demikian kalimat yang dilansir KORANLINGGAUPOS.ID dari akun IG @smartfertilityclinicarbunda Sabtu 11 Januari 2025.
Lantas apa saja faktor yang mempengaruhi kesuburan pria dan wanita?
BACA JUGA:Jadi Obat Herbal, 7 Kandungan Biji Mahoni Berguna untuk Kesuburan dan Berbagai Kesehetaan
Dilansir dari akun IG @smartfertilityclinicarbunda, kesuburan pria dan wanita dipengaruhi oleh banyak faktor yang sering diabaikan.
Faktor yang mempengaruhi kesuburan wanita :
1. Usia : Kesuburan menurun setelah wanita berusia 35 tahun
2. Kesehatan reproduksi : PCOS, Endometriosis atau infeksi rahim
3. Pola Hidup : Stres, kurang olahraga, dan pola makan buruk
4. Berat badan : Terlalu kurus atau obesitas mempenaruhi ovulasi
BACA JUGA:Inilah 11 Manfaat Toge Untuk Kesuburan Wanita, Yuk Simak Disini!
BACA JUGA:Pria Wajib Tahu 8 Manfaat Toge Untuk Kesuburan Pria, Yuk Simak Disini!