Pendaftaran Guru Sekolah Rakyat Dibuka April 2025, Ini Tahapan dan Syarat Daftar Hingga Besaran Gaji

Pendaftaran Guru Sekolah Rakyat Dibuka April 2025, Ini Tahapan dan Syarat Daftar Hingga Besaran Gaji-KORANLINGGAUPOS.ID-
KORANLINGGAUPOS.ID - Pendaftaran Guru Sekolah Rakyat segera dibuka berdasarkan jadwal yang beredar pendaftaran dibuka pada April 2025.
Sekolah Rakyat merupakan program pendidikan khusus yang diberikan kepada anak-anak dari keluarga kurang mampu.
Program Sekolah Rakyat yang digagas pemerintah ini mengajak masyarakat berperan aktif sebagai relawan pengajar.
Sebagai upaya dalam mendukung jalannya program, Sekolah Rakyat membuka pendaftaran bagi calon guru sekolah rakyat.
BACA JUGA:Peluang Menjadi Guru di Sekolah Rakyat 2025, Catat Kriteria Prioritasnya Mulai 1 April
BACA JUGA:Program Sekolah Penggerak Resmi Dicabut, Sekolah Rakyat Disebut-sebut Jadi Penggantinya?
TEntu bagi guru yang siap mengabdi secara sukarela untuk mencerdaskan anak-anak bangsa.
Tujuan sekolah Rakyat ini untuk memperluas jangkauan pengajaran di daerah-daerah yang membutuhkan.
Lalu bagaimana cara untuk mendaftar sebagai pendidik atau guru di Sekolah Rakyat? maka perlu diketahu hal berikut ini.
Pendaftaran Guru Sekolah Rakyat
BACA JUGA:Baru 40% Guru Terima Tunjangan Langsung, Mendikdasmen : Guru Wajib Aktif Semua
BACA JUGA:Cara Menjauhkan Anak dari Zina Menurut Kakak Guru KH Moch Atiq Fahmi, Lc
Dikutip dari laman resmi Kementerian Sosial Republik Indonesia, Sekolah Rakyat akan beroperasi pada tahun ajaran 2025/2026.
Direncanakan Sekolah Rakyat akan beroperasi tepatnya pada bulan Juli 2025.
Adapun proses penerimaan peserta didik dan tenaga pengajar akan dimulai lebih awal, yakni pada April 2025.