7 Manfaat Rebung Bagi Kesehatan yang Wajib Kalian Ketahui, Yuk Simak Disini!

Inilah beberapa manfaat rebung bagi kesehatan yang wajib kalian ketahui.-Tangkap layar-Halodoc

Serat dapat membantu merasa kenyang lebih lama di antara waktu makan.

BACA JUGA:8 Manfaat Buah Zaitun Bagi Kesehatan Tubuh yang Wajib Kalian Ketahui, Yuk Simak Disini

Berdasarkan studi dari 62 penelitian, peningkatan asupan serat meningkatkan penurunan berat badan dan lemak perut, bahkan tanpa melakukan modifikasi diet lainnya.

5. Kesehatan jantung

Ahli jantung merekomendasikan makan rebung setiap hari karena melindungi jantung dari berbagai penyakit.

Manfaat rebung bambu yakni sarat dengan pitosterol dan fitonutrien.

BACA JUGA:Semoga Kamu Tidak, 7 Mitos Diet Ternyata Hoax Bikin Geleng

Pucuk yang dikonsumsi dengan cara direbus dan difermentasi membantu membersihkan arteri yang tersumbat dan melarutkan kolesterol jahat atau LDL. 

6. Perkuat imun

Manfaat rebung untuk kesehatan dapat membantu memperkuat imun tubuh. 

Rebung adalah gudangnya vitamin dan mineral, dan dapat membantu meningkatkan kekebalan tubuh. 

BACA JUGA:Kamu Perlu tahu, Ini 3 Cara Glowing Gunakan Lidah Buaya

Untuk itu, rebung baik dikonsumsi selama awal musim hujan untuk menghindari infeksi virus dan bakteri. 

Nutrisi lainnya dalam sayuran rebung juga membantu mempertajam fungsi otak dan mencegah risiko penyakit neurodegeneratif.

7. Anti-bisa

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan