Banyak yang Belum Tahu, Inilah 6 Penyebab Munculnya Bintik Merah Gatal Pada Kulit
Inilah 6 Penyebab Munculnya Bintik Merah Gatal Pada Kulit-tangkap layar-JASMADI
BACA JUGA:5 Hobi Yang Bermanfaat Untuk Kesehatan Mental Salah Satunya Berkebun
Gejala yang paling umum biasanya gatal dan bintik berwarna merah pada kulit menyerupai jerawat.
Bintik-bintik ini bisa menyebar dengan cepat dari kulit ke kulit atau benda-benda yang digunakan pada kulit berkerak.
Namun, bila tidak berada di kulit, parasit ini tidak akan bertahan lama.
Pada seseorang, scabies bisa hidup selama 1 sampai 2 bulan, tapi saat berpindah ke tubuh orang lain melalui perantara akan bertahan dalam 2 atau 3 hari.
BACA JUGA:5 Manfaat Melon Untuk Ibu Hamil Sangat Berpengaruh untuk Bayi
Kondisi ini bisa disembuhkan dengan obat-obatan yang membunuh parasit sekaligus telur-telurnya pada kulit.
Scabies tidak akan bertahan jika suhu sekitarnya 50 derajat.
Untuk itu, ketika mencuci baju, selimut, handuk dan benda lainnya, rendam dengan air panas dan bilas hingga benar-benar bersih.
BACA JUGA:Siapa Sangka, Ternyata Durian Memiliki 3 Manfaat untuk Kesehatan Tubuh Cegah Diabetes
Biang keringat atau miliaria bukan hanya terjadi pada bayi, tapi juga pada orang dewasa.
Kondisi ini disebabkan oleh keringat yang terjebak di bawah kulit kalian.
Bentuk biang keringat bisa berbeda-beda, mulai dari ruam di struktur kulit lapisan atas, ruam yang berisi cairan atau ruam yang menyebabkan lesi (luka terbuka).
Gangguan pada kulit ini biasanya akan sembuh dengan sendirinya, tapi bisa bertambah parah dan menyebar, tergantung perawatan kulit yang dilakukan.