10 Kondisi Dilakukan Episiotomi Saat Proses Persalinan Normal

Ilustrasi melahirkan -Foto : Tangkap layar ALODOKTER.COM -

Ikuti setiap instruksi dari dokter dengan seksama agar Anda lebih siap menjalani episiotomi.

Sebelum Episiotomi

Penjelasan mengenai prosedur episiotomi akan diberikan pada saat dokter berdiskusi dengan pasien mengenai pilihan metode persalinan. Pasien juga akan diminta untuk menandatangani dokumen pernyataan kesediaan menjalani episiotomi di tengah persalinan jika diperlukan.

BACA JUGA:Inilah 6 Manfaat Konsumsi Anggur Hijau untuk Kesehatan Tubuh

Sebelum menyetujui untuk dilakukan episiotomi, pastikan untuk memahami hal-hal berikut:

Alasan dilakukannya episiotomi

Dampak operasi terhadap kondisi vagina

Risiko dan keuntungan dilakukannya episiotomi

Efek samping dan komplikasi yang mungkin ditimbulkan

Biaya yang diperlukan untuk melakukan episiotomi

Episiotomi hanya dilakukan pada situasi persalinan yang sulit. Prosedur ini bisa dicegah dengan menerapkan beberapa langkah yang tujuannya adalah untuk menguatkan otot panggul sehingga proses persalinan lewat vagina akan lebih mudah. Beberapa langkah yang dimaksud adalah:

BACA JUGA:Inilah 8 Manfaat Biji Alpukat Untuk Kesehatan Tubuh

Memijat area perineum secara rutin

Mengonsumsi makanan bernutrisi seimbang

Melakukan senam kegel

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan