10 Kondisi Dilakukan Episiotomi Saat Proses Persalinan Normal

Ilustrasi melahirkan -Foto : Tangkap layar ALODOKTER.COM -

Prosedur Episiotomi

Seperti yang telah dijelaskan sebelumnya, episiotomi dilakukan di tengah proses persalinan ketika kepala bayi sudah terlihat di lubang vagina. Jika di tengah persalinan dinilai bahwa episiotomi perlu dilakukan, berikut langkah-langkah yang akan dilakukan oleh dokter:

Membius area yang akan dilakukan episiotomi jika pasien tidak diberikan bius epidural untuk persalinan

Menggunting area perineum sepanjang 3–4 cm dengan sudut 45° dari garis tengah menggunakan gunting khusus

BACA JUGA:Inilah 9 Jamur dan Sayur yang Ampuh Menurunkan Kolesterol Tinggi Dalam Tubuh

Mengeluarkan kepala bayi, bahu, kemudian seluruh tubuh bayi

Memotong tali pusar, lalu mengeluarkan ari-ari dari rahim

Mengeluarkan bayi bersama dengan ari-arinya

Menjahit jaringan yang digunting saat episiotomi

Memeriksa tingkat keparahan robekan yang dialami Ibu dan komplikasi yang mungkin terjadi

Perlu diketahui bahwa jahitan pada jaringan yang digunting akan hilang dengan sendirinya.(*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan