Stop! Jangan Konsumsi 6 Makanan Ini Saat Sedang Sakit Gigi

Berikut beberapa makanan yang harus di hindari saat sedang sakit gigi.-Tangkap layar-detikhealth

BACA JUGA:8 Makanan dan Minuman yang Bikin Asam Lambung Tidak Kumat Lagi

Acar dan asinan, serta makanan lain yang mengandung cuka, juga merupakan pantangan sakit gigi.

Kandungan asam pada cuka dapat merusak permukaan gigi sehingga membuatnya lebih sensitif dan mudah rusak.

6. Es batu

Hindari kebiasaan menggigit dan mengunyah es batu, terutama bagi kalian pemilik gigi sensitif. Es  tidak saja dapat merusak enamel, tetapi mungkin juga menyebabkan gigi rusak, retak dan patah.

BACA JUGA:4 Dampak Buruk Konsumsi Makanan Bersantan Bagi Kesehatan Tubuh, Picu Kolestrol dan Gangguan Pencernaan

Jika kalian ingin mengonsumsi minuman dingin, sebaiknya dinginkan di dalam lemari es, serta gunakan sedotan agar air dingin bersentuhan seminimal mungkin dengan permukaan gigi.

Terus simak KORANLINGGAUPOS.ID yang akan menyajikan informasi-informasi bagi pembaca setia.

Atau bisa ikuti melalui disaluran WhatsApp KORANLINGGAUPOS.IDdanpesan siar WhatApp di KORANLINGGAUPOS.ID.

Lalu bisa juga ikuti Telegram di KORANLINGGAUPOS.ID

Semoga apa yang telah disampaikan baik berita maupun artiket ini bisa bermanfaat.(*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan