Bulan Ramadan Bulan Pendidikan, ini Maknanya
Puasa mendidik manusia agar dapat melakukan pengendalian diri dan pengaturan diri.-Foto : Dokumen Lembaga Dakwah -
Ujian di madrasah ini dilaksanakan sepanjang waktu, setiap detik peserta didik diuji. Melanggar syarat, rukun, wajib puasa langsung dinyatakan tidak lulus tanpa kompromi.
Akhirnya madrasah ini menyelenggarakan syarat kelulusan. Pertama menyelesaikan semua program baik rukun dan wajib ibadah puasa. Kedua, berakhlaq mulia. Ketiga lulus ujian madrasah, yaitu tidak tergoda dengan hal yang membatalkan puasa. Keempat lulus ujian akhir, yaitu sangat sedih meninggalkan Ramadan dan mentransformasikan nilai nilai puasa untuk 11 bulan berikutnya.
BACA JUGA:7 Amalan Ringan Namun Berpahala Besar Yang Dapat Dikerjakan Selama Bulan Ramadhan
Semoga ulasan mengenai Ramadan adalah Bulan Pendidikan ini bisa bermanfaat bagi kita semua. Salam dari Tim Redaksi KORANLINGGAUPOS.ID. (*)